Sunday, 10 November 2019 12:41

Ikatan Sarjana Kelautan Minta Pemerintah-Swasta Tingkatkan Serapan SDM

Written by 
Rate this item
(0 votes)
Foto : Antara Foto : Antara

 

Ikatan Sarjana Kelautan Indonesia (Iskindo) meminta baik pemerintah pusat, Pemerintah Daerah  maupun pihak swasta untuk meningkatkan serapan sarjana kelautan guna mengembangkan pembangunan sumber daya manusia (SDM) andal dalam membangun kelautan nasional. Ketua Harian Iskindo M Abdi Suhufan di Jakarta, Sabtu, mengatakan  saat ini perencanaan dan pembangunan pesisir dan laut membutuhkan ketersediaan data, informasi dan kemampuan analisis keruangan agar tidak menimbulkan konflik.

M Abdi Suhufan menegaskan, kemampuan teknis dan analisis tersebut akan lebih baik jika dilakukan oleh sarjana kelautan.Oleh karena itu, dalam penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil di pusat dan daerah, alokasi untuk sarjana kelautan mesti menjadi prioritas. antata

Read 273 times Last modified on Monday, 11 November 2019 05:58