Friday, 19 July 2019 13:50

Bogor Raup Puluhan Miliar Ekspor Tanaman Hias ke 10 Negara.

Written by 
Rate this item
(1 Vote)
Dirjen Hortikultura Suwandi meninjau produksi tanaman hias kualitas ekspor di Bogor. Dirjen Hortikultura Suwandi meninjau produksi tanaman hias kualitas ekspor di Bogor. Foto : pertanian.go.id/humas kementan.

 

Kementerian Pertanian berupaya memacu dan meningkatkan volume ekspor pertanian, termasuk ekspor tanaman hias ke 29 negara.Kebijakan yang telah dijalankan guna meningkatkan  ekspor yakni kemudahan atau pemangkasan waktu pengurusan dokumen perizinan.

Direktur Jenderal Hortikultura, Suwandi di Bogor Kamis mengatakan dampak nyata dari kebijakan ini yakni berdasarkan data Badan Pusat Statistik, ekspor tanaman hias Januari hingga Mei 2019 mencapai 1.903 ton, sehingga naik 27 persen dibandingkan Januari hingga Mei 2018 yang hanya 1.494 ton.Kemudian, usaha budidaya tanaman hias di Kabupaten Bogor meraup puluhan miliar dari penjualan melalui ekspor. 

Humas Kementan.

Read 339 times Last modified on Friday, 19 July 2019 14:52