Thursday, 26 November 2020 07:00

Utilisasi industri membaik, tembus 56,50 persen

Written by 
Rate this item
(1 Vote)
Antaranews Antaranews

 

 Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan Industri (BPPI) Kementerian Perindustrian (Kemenperin) Doddy Rahadi menyampaikan bahwa utilisasi industri periode April-Oktober 2020 mulai membaik menjadi 56,50 persen. Haal itu dikatakan Doddy saat membacakan sambutan Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita di Jakarta, Rabu. Doddy memaparkan utilisasi di masa pandemi cukup berat bagi sektor industri karena sebelum pandemi atau pada Januari-Maret 2020 utilisasi industri sebesar 76,29 persen. Kemudian saat dihantam pandemi COVID-19 utilisasi mengalami penurunan hingga 40 persen dan secara perlahan kembali meningkat melalui berbagai kebijakan yang dikeluarkan pemerintah.Pada triwulan III 2020 industri pengolahan nonmigas masih mengalami kontraksi yaitu tumbuh sebesar  minus 4,02 persen.ANTARA

Read 242 times Last modified on Thursday, 26 November 2020 09:15