Wednesday, 04 December 2019 12:04

Ekspor Produk Pertanian Lewat Karantina Pertanian Surabaya Meningkat

Written by 
Rate this item
(0 votes)
Foto : Antara Foto : Antara

 

Kepala Badan Karantina Pertanian Kementerian Pertanian, Ali Jamil mengatakan kinerja ekspor produk pertanian melalui Balai Besar Karantina Pertanian Surabaya, Jawa Timur menunjukkan tren peningkatan. Melalui keterangan tertulis di Jakarta, Selasa menyebutkan, dibandingkan tahun 2018 dan 2019 hingga 2 Desember 2019 adalah masing-masing indikator meningkat 8 persen, volume meningkat dari 18,6 persen.

Pada 2018, ekspor pertanian melalui Balai Besar Karantina Pertanian Surabaya hanya 16,3 juta ton kemudian menjadi 20,1 juta ton pada 2019. Antara

Read 469 times Last modified on Wednesday, 04 December 2019 13:53