Antaranews
Korea Selatan dilaporkan tengah mempertimbangkan terlebih dahulu memperketat beberapa aturan jarak sosial di Seoul dan sekitarnya.Langkah ini diambil setelah Korsel melaporkan 300 kasus baru Covid-19 dalam lima hari berturut-turut.Seperti dilansir Channel News Asia Senin (23/11/2020) Perdana Menteri Korea Selatan, Chung Sye-kyun mengatakan, para pejabat akan membahas apakah akan menegakkan peraturan jarak yang lebih ketat untuk wilayah Seoul serta wilayah barat daya negara itu, untuk meredam penyebaran Covid-19.
Di bawah pedoman menghadapi Covid-19 Korsel, tingkat pembatasan ditentukan oleh tolok ukur tertentu, seperti peningkatan yang signifikan dalam waktu singkat, atau ketika penghitungan nasional harian melebihi 300 selama lebih dari satu minggu.sindo