Thursday, 14 October 2021 11:26

Menperin sebut SNI diterima pasar global. industri didorong ekspor

Written by 
Rate this item
(0 votes)

 

VOI NEWS Standar Nasional Indonesia (SNI) diterima di pasar global. sehingga pelaku industri dalam negeri dapat meningkatkan ekspor mereka. Hal itu disampaikan Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita usai melepas ekspor produk sepeda ke Malaysia secara daring Rabu.

 Agus Gumiwang mengatakan kementeriannya terus berupaya mendukung para pelaku industri. terutama dengan skala Industri Kecil dan Menengah (IKM). memenuhi kewajiban memperoleh SNI. Menurutnya. aturan SNI ditetapkan untuk meningkatkan daya saing industri nasional dan penciptaan persaingan yang sehat. Sementara itu. pemerintah juga aktif melakukan percepatan negosiasi perjanjian-perjanjian kemitraan ekonomi komprehensif CEPA. terutama dengan negara-negara potensial yang menjadi pasar ekspor Indonesia.(antara)

Read 152 times Last modified on Thursday, 14 October 2021 14:44