Saturday, 16 October 2021 05:53

Menteri Trenggono: Perkuat pengawasan untuk kelestarian ekosistem laut

Written by 
Rate this item
(0 votes)

 

(voinews.id)Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mengatakan. peningkatan pengawasan di laut Indonesia bukan hanya untuk memerangi pencurian ikan tetapi juga menjaga kelestarian ekosistem laut secara berkelanjutan.Menteri Trenggono dalam siaran pers di Jakarta, Jumat mengatakan.sejalan dengan penguatan pengawasan tersebut peningkatan kualitas sumber daya manusia di Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) juga akan dilakukan.

Hal itu termasuk melengkapi pengawasan dengan teknologi.di samping patroli secara langsung oleh kapal pengawas dan pesawat patrol.Menurut Wahyu  Trenggono.Penguatan pengawasan oleh KKP tidak hanya dilakukan untuk kegiatan perikanan di laut.Tetapi juga kegiatan budidaya di darat maupun pesisir.Menurutnya.menjaga kelestarian ekosistem harus dilakukan secara merata dari hulu hingga hilir.antara

Read 168 times Last modified on Saturday, 16 October 2021 10:16