Wednesday, 20 October 2021 05:48

Tiga UKM binaan Kemendag tembus pasar ekspor

Written by 
Rate this item
(0 votes)

 

(voinews.id)Perdagangan melalui program pendampingan ekspor bernama export coaching program (ECP) 2021 kembali berhasil mencetak pelaku usaha dari kalangan Usaha Kecil Menengah (UKM) berorientasi ekspor.UKM itu adalah PT Agro Global Sentosa dari Makassar.Sulawesi Selatan serta PT Mahaquinn Energi Indonesia dan PT Taiba Cococha Indonesia dari Bogor. Jawa Barat.Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional Didi Sumedi lewat keterangannya di Jakarta Selasa mengatakan.meskipun pandemi COVID-19 belum usai.tetapi jumlah pelaku ekspor Indonesia  justru kian bertambah.

Diharapkan  kegiatan ini menginspirasi pelaku usaha lain di seluruh Indonesia untuk turut mempercepat pemulihan ekonomi nasiona.Didi mengatakan.sesuai arahan Menteri Perdagangan Muhamaad Lutfi.Kementerian Perdagangan akan terus berupaya mendorong usaha kecil dan menengah (UKM) Indonesia tembus ke pasar global.Para pelaku usaha harus dapat memanfaatkan peluang dengan sebaik-baiknya.antara

Read 140 times Last modified on Wednesday, 20 October 2021 08:43