Friday, 10 March 2023 08:05

Australia ingin punya kapal selam nuklir demi jaga stabilitas

Written by 
Rate this item
(0 votes)

 

(voinews.id) Kapal selam nuklir Australia berusaha memastikan kedamaian dan kestabilan di kawasan Indo-Pasifik Asia Tenggara dan Samudera Hindia terjaga. Hal itu dikatakan Menteri Pertahanan Australia Richard Marles Kamis.

Presiden Amerika Serikat Joe Biden akan bertemu dengan Perdana Menteri Australia Anthony Albanese dan Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak di San Diego, California, Senin pekan depan guna membahas tindak lanjut rencana Australia memiliki kapal selam bertenaga nuklir. Marles dalam sidang parlemen mengatakan langkah Australia itu menjadi terobosan mengingat sebelum ini negaranya tidak pernah mengoperasikan kapal selam dengan kapabilitas setinggi itu. (antara)

Read 151 times Last modified on Friday, 10 March 2023 09:12