Sunday, 27 December 2020 06:05

PHRI Sumsel dukung pengembangan paket wisata nostalgia

Written by 
Rate this item
(1 Vote)
Antaranews Antaranews

(voinews.id)Pengurus Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Sumatera Selatan mendukung pemerintah daerah setempat mengembangkan paket wisata nostalgia dan religi yang menjadi salah satu program unggulan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf).Ketua PHRI Sumatera Selatan  Herlan Aspiudin di Palembang, Sabtu mengatakan,pengembangan paket wisata nostalgia dan religi terutama di Kota Palembang memiliki potensi yang cukup besar untuk ditawarkan kepada wisatawan lokal dan mancanegara.

Dia menjelaskan, khusus wisata nostalgia, Kota Palembang berpotensi mengembangkan paket perjalanan tersebut karena setiap tahun cukup banyak wisatawan asing yang berkunjung ke kota ini karena memiliki kenangan indah semasa kecilnya.Antara

Read 333 times Last modified on Sunday, 27 December 2020 15:03