Sunday, 12 July 2020 09:36

Uni Eropa kecam penerapan kembali hukuman mati di AS

Written by 
Rate this item
(0 votes)
Foto : Antara Foto : Antara

 

Uni Eropa  menentang keputusan Departemen Kehakiman Amerika Serikat  untuk menerapkan kembali hukuman mati yang sudah tidak diberlakukan oleh pemerintah federal selama 17 tahun.Pernyataan tertulis dari kantor Josep Borrell, Perwakilan Tinggi untuk Hubungan Luar Negeri dan Kebijakan Keamanan Uni Eropa menyerukan kepada Amerika untuk meninjau kembali keputusannya dan menghentikan eksekusi yang direncanakan pada 13 Juli.

Dalam pernyataan itu, Uni Eropa  menekankan pihaknya menentang hukuman mati dalam semua kasus keputusan Amerika, serta mendesak untuk membatalkan hukuman mati di negara itu dan seluruh dunia.Menurut Borrel, Hukuman mati adalah praktik membunuh dan tidak manusiawi, tidak memiliki efek jera terhadap perilaku kriminal.republika

Read 311 times Last modified on Monday, 13 July 2020 08:44