Friday, 03 September 2021 03:47

India Lockdown Kashmir usai Pemimpin Separatis Meninggal

Written by 
Rate this item
(0 votes)

 

(voinews.id)Pemerintah India menutup (lockdown) wilayah Kashmir usai politikus separatis India Syed Ali Shah Geelani meninggal dunia di Srinagar, Rabu,(1/9) waktu setempat.Geelani sudah dimakamkan pada Kamis (2/9) dini hari waktu setempat demi menghindari kerumunan massa.

Dilansir Reuters Kamis,  pemerintah juga menutup jalur komunikasi di daerah itu dan memasok pasukan di wilayah itu untuk mencegah protes.Pasukan bersenjata berbaris di jalan utama dan pos pemeriksaan sekitar rumah Geelani untuk mencegah protes setelah kematian Geelani.CnnIndonesia

Read 207 times Last modified on Saturday, 04 September 2021 09:38