Topan kuat menghantamFilipina timur laut, meluncur melintasi pulau utama Luzon menuju ibu kota di jalur padat penduduk pada Minggu (25/9/2022). Topan Noru menghantam kota pesisir Burdeos diPulau Polillo di provinsi Quezon sesaat sebelum malam tiba. Dengan kecepatan angin 195 kilometer dan hembusan hingga 240 kilometer per jam, diperkirakan akan melemah ketika menghantam pegunungan Sierra Madre tetapi akan tetap berbahaya.
Ribuan penduduk desa dievakuasi, beberapa diantaranya diakukan secara paksa dari jalur topan, serta dari desa-desa di lereng gunung yang rawan longsor dan banjir bandang.
republika